6 Kucing Hutan Indonesia yang Terancam Punah, Salah Satunya Kucing Bakau

- 28 Mei 2021, 13:08 WIB
Ada beberapa jenis kucing hutan di Indonesia yang terancam punah hingga dilindungi oleh undang-undang.
Ada beberapa jenis kucing hutan di Indonesia yang terancam punah hingga dilindungi oleh undang-undang. /Tangkap layar youtube.com/Hewan Viral

Namun habitatnya yang kecil menjadikan mereka hewan yang langkah.

5. Kucing Batu

Kucing ini dikenal sebagai kucing yang lincah dan bisa hidup di Asia Barat dan Asia Selatan.

Hewan ini termasuk hewan yang dilindungi oleh undang-undang di Indonesia karena populasinya yang sedikit akibat pengalihan fungsi hutan sebagai pemukiman.

Selain itu juga karena adanya pembakaran hutan.

6. Kucing Emas

Masyarakat Sumatera menyebut kucing ini harimau kijang.

Masyarakat percaya bahwa kucing ini memiliki ilmu magis, dan oleh karenanya semua orang ingin memilikinya dan melakukan pemburuhan liar.***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah