Cara Menghitung Weton Jodoh, Hitung Neptu dan Pasaran Pasangan Anda Sebelum Nikah

- 2 Agustus 2021, 13:29 WIB
Cara menghitung weton jodoh melalui neptu dan pasaran pasangan, lakukan perhitungan sebelum menikah untuk mengetahui ramalannya.
Cara menghitung weton jodoh melalui neptu dan pasaran pasangan, lakukan perhitungan sebelum menikah untuk mengetahui ramalannya. /Pexels.com/Muhammad Fizal Awal

RINGTIMES BANYUWANGI - Sebelum melakukan pernikahan, biasanya masyarakat Jawa yang percaya dengan weton, akan melakukan perhitungan untuk meramalkan jodoh calon mempelai.

Sebenarnya, cara menghitung weton jodoh sangatlah mudah dan bisa dilakukan oleh siapapun, termasuk Anda.

Dalam kepercayaan masyarakat Jawa, weton jodoh akan menentukan nasib dan peruntungan dalam sebuah rumah tangga termasuk bahaya yang akan dihadapi nantinya.

Baca Juga: 7 Arti Mimpi Selingkuh Menurut Ahli Tafsir, Apakah Hubungan Kamu Akan Berakhir?

Dilansir dari berbagai sumber pada Senin, 2 Agustus 2021, berikut ini adalah cara menghitung weton jodoh sebelum menikah.

Weton merupakan hari kelahiran seseorang yang memiliki nilai neptu berbeda-beda setiap harinya.

Nilai untuk neptu untuk hari, yaitu Minggu/Ahad 5, Senin 4, Selasa 3, Rabu 7, Kamis 8, Jumat 6, dan Sabtu 9.

Baca Juga: Bentuk dan Posisi Tanah yang Tidak Baik untuk Bangun Rumah, Sebaiknya Dihindari

Selain hari, dalam primbon Jawa dikenal juga pasaran yang menjadi pendampir hari kelahiran, terdiri dari lima jenis yaitu Pon, Kliwon, Wage, Legi, dan Pahing.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x