Penyebab Orang yang Rajin Ibadah Namun Masih Terkena Santet

- 4 Agustus 2021, 17:05 WIB
Ciri-ciri seseorang terkena pengaruh ilmu santet, salah satunya sering mimpi buruk.
Ciri-ciri seseorang terkena pengaruh ilmu santet, salah satunya sering mimpi buruk. /Pixabay/Tracy Lundgren/

RINGTIMES BANYUWANGI – Pada dasarnya santet dapat menyerang siapa saja, termasuk menyerang orang yang rajin ibadah sekalipun.

Orang yang rajin ibadah namun masih bisa kena santet, ternyata juga dikarenakan adanya beberapa penyebab tertentu.

Sering menjadi pertanyaan juga, bahwa banyak kasus orang yang rajin ibadah namun masih bisa terkena santet.

Jika orang yang rajin beribadah tetapi bisa kena santet, kemungkinan penyebabnya ada pada diri orang tersebut.

Baca Juga: 3 Cara Menangkal Santet Seketika, Rumah Terlindung dari Malapetaka

Simak berikut penyebab orang bisa kena santet meski rajin ibadah, dilansir dari Kanal Youtube Kang Sudiro, pada Rabu 4 Agustus 2021.

Santet adalah ilmu sihir yang sengaja dikirimkan oleh seseorang kepada orang yang akan dicelakai.

Santet bisa menggunakan media berupa benda atau jin. Keduanya merupakan unsur yang saling terkait. Oleh karenanya terdapat proses yang bertahap untuk menghilangkan hal negatif itu.

Salah satu ciri seseorang dikenai santet biasanya mengalami gangguan-gangguan spiritual seperti mimpi buruk atau bahkan kesurupan dan mendadak bisa melihat hal-hal yang sifatnya ghaib.

Baca Juga: 4 Tanaman Anti Santet, Usir Gangguan Gaib yang Datang ke Rumah Seketika

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x