Rekomendasi Rangkaian Nama Bayi Laki-laki yang Modern dan Kekinian

- 24 Agustus 2021, 20:23 WIB
Simak rekomendasi rangkaian nama bayi laki-laki yang kekinian untuk buah hati kebanggaan Anda yang baru lahir.
Simak rekomendasi rangkaian nama bayi laki-laki yang kekinian untuk buah hati kebanggaan Anda yang baru lahir. / Pixabay/Pexels/

7. Ilyasa Widi Nararya

Anak laki-laki yang memiliki teladan nabi Ilyasa yang taat hukum dan dimuliakan.

Ilyasa, bahasa islami artinya nabi ke dua puluh. 

Widi, bahasa Jawa artinya peraturan atau hukum.

Nararya, bahasa Sansekerta artinya yang dimuliakan.

Baca Juga: Nama Bayi Perempuan dan Laki-laki dalam Al Quran Beserta Artinya

8. Justin Radeya Andrian

Anak laki-laki pemberani yang menyenangkan dan gagah.

Justin, bahasa Perancis artinya pameran malam, atau penyuka malam. 

Radeya, bahasa islami artinya orang yang menyenangkan, memuaskan, dan memenuhi. 

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah