4 Penyebab Rezeki Seret Menurut Primbon Jawa

- 7 September 2021, 17:20 WIB
Jika Anda sudah bekerja keras namun rezeki masih terasa serte, coba cek 4 penyebab mengapa rezeki masih seret.
Jika Anda sudah bekerja keras namun rezeki masih terasa serte, coba cek 4 penyebab mengapa rezeki masih seret. /Ilham Maulana/Pixabay

RINGTIMES BANYUWANGI -  Simak penjelasan penyebab mengapa rezeki Anda seret meskipun sudah bekerja keras.

Anda tentu memiliki keinginan dan kebutuhan yang bisa membuat Anda bahagia. Bisa kesehatan, kepintaran, tanpa terkecuali rezeki.

Rezeki tentu dibutuhkan oleh setiap manusia untuk hidup. Dengan demikian, harus ada usaha yang dilakukan utuk mendatangkan rezeki.

Baca Juga: Ciri-Ciri Rezeki yang Berkah, Salah Satunya Bermanfaat untuk Orang Banyak

Salah satunya adalah bekerja. Orang akan bekerja untuk mendapatkan uang atau rezeki. Bahkan, beberapa orang menghabiskan waktunya untuk bekerja.

Namun, jika Anda sudah berkeja dengan keras dan mungkin saja Anda merasakan masih seretnya rezeki yang datang, tentu akan ada sebuah pertanyaan.

Memang benar, bahwa rezeki datang dari kerja keras dan doa, namun ada hal lain yang mempengaruhi lancar tidaknya rezeki yang datang.

Dilansir dari kanal Youtube Kitab Primbon Jawa pada Selasa, 7 September 2021, berikut 4 hal penyebab rezeki seret:

Baca Juga: Jenis-jenis Ikan Pembawa Rezeki, Arwana Salah Satunya

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x