Siapakah Shadow Monarch atau Ashborn dalam Cerita Solo Leveling? Simak Penjelasannya

- 16 September 2021, 19:29 WIB
Berikut ini adalah penjelasan mengenai siapakan sosok yang biasa dipanggil sebagai shadow monarch atau ashborn
Berikut ini adalah penjelasan mengenai siapakan sosok yang biasa dipanggil sebagai shadow monarch atau ashborn /Tangkapan layar dari laman Solo Leveling Manga Online /

Untuk kekuatan cahaya terbagi menjadi 8 orang ruler dan untuk kegelapan dia membaginya menjad 8 orang monarch.

Tujuan dari kedua kubu ini sangatlah berbeda, ruler berjutjuan untuk melindungi dunia sedangkan monarch bertujuan untuk menghancurkan dunia.

Baca Juga: Link Baca Manga Solo Leveling Chapter 166 dan Pembahasan, Penjelasan Ayah Sung Jin Woo

Ini membuat terjadinya pertikaian antara para ruler dengan para monarch yang membuat para ruler berkata pada The Absolute One untuk membinasakan para monarch.

Tapi ini ditolak oleh The Absolute One, tetapi Rulers saat itu berhasil untuk menggulingkan The Absolute One dengan cara membunuh tuannya.

Tetapi The Greates Of Brillan Light tidak mengikuti rulers lain karen dia adalah orang yang paling setia kepada The  Absolute One.

Baca Juga: Komik Solo Leveling Chapter 164 Telah Dirilis, Berikut Pembahasannya

Lalu kematian dari The Absolute One membuat Ashborn sangat marah karena tuannya dibunuh oleh 7 ruler yang lain.

Hal ini membuat Ashborn berfikir untuk bergabung dengan para Monarch dan melawan Ruler, saat itu Ashborn menjadi seorang Shadow Monarch.

Tetapi sangat disayangkan saat itu para Monarch takut dengan kekuatan dari Ashborn dan berusaha untuk berkhianat dan membunuh Ashborn.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah