8 Hal yang Tidak Boleh Dilakukan untuk Kucing Hamil, Bisa Sebabkan Keguguran

- 2 Oktober 2021, 19:16 WIB
Berikut 8 hal yang harus dihindari untuk kucing hamil, biaa berakibat fatal jika salah perlakuan dan perawatan.
Berikut 8 hal yang harus dihindari untuk kucing hamil, biaa berakibat fatal jika salah perlakuan dan perawatan. /pixabay.com/kladann2

Oleh sebab itu, sebaiknya tidak memandikan kucing saat setelah proses kawin hingga proses melahirkan, jika memang kucing sedang hamil.

Apabila terpaksa harus memandikannya karena suatu hal, alangkah baiknya dikonsultasikan terlebih dahulu pada dokter.

2. Memberi vaksin

Pemberian vaksin biasanya dilakukan di klinik. Pastikan agar dokter untuk mengecek terlebih dahulu kucing Anda sedang hamil atau tidak.

Sebaiknya pemberian vaksin dilakukan sebelum proses kawin.

Baca Juga: Cara Mudah Melatih Kucing agar Tidak Buang Air Besar Sembarangan, Lakukan Hal Ini

3. Memberi obat cacing

Pemberian obat cacing sangat dilarang dilakukan untuk kucing hamil. Apabila induk kucing sesang cacingan, terpaksa harus menunggunya sampai melahirkan baru diberi obat cacing.

Pemberian obat cacing sangat tidak baik untuk janin yang ada di dalam kandungan kucing.

4. Memberi antibiotik

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah