6 Tanaman Hias Variegata yang Banyak Diburu karena Kecantikannya

- 8 Oktober 2021, 12:03 WIB
Syngonium Variegata/Berikut berbagai nama tanaman hias variegata atau albino yang banyak diburu karena kecantikannya.
Syngonium Variegata/Berikut berbagai nama tanaman hias variegata atau albino yang banyak diburu karena kecantikannya. /tangkapan layar Youtube/Kebun Una/

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak beberapa jenis tanaman hias variegate yang banyak dicari atau diburu karena keunikan dan kecantikannya.

Variegata pada tanaman hias merupakan sebuah kelainan corak warna. Umunya, variegate berwarna putih dan kuning.

Tanaman hias variegata banyak dicari karena kecantikan corak daunnya, sehingga banyak dijual dengan harga yang lumayan mahal.

Berikut tanaman hias variegate yang banyak diburu, sebagimana dilansir dari kanal Youtube Made in Jumah pada 8 Oktober 2021.

Baca Juga: 5 Tanaman Aglonema Tercantik yang Sedang Naik Daun di 2021

1. Ficus Elastica Variegata

Tanaman hias ini sedang banyak diburu untuk dekorasi rumah. Tanaman ini memiliki daun berbentuk oval dengan perpaduan warna hijau pada tengah permukaan daun dan warna putih pada tepiannya.

Harga di pasaran mulai dari Rp250 ribu hingga jutaan rupiah.

2. Syngonium Three Kings Variegata

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x