Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan bagi Pemiliknya Menurut Feng Shui, Ada Bambu

- 12 Oktober 2021, 09:26 WIB
Ini beberapa jenis tanaman hias yang dipercaya sebagai pembawa keberuntungan bagi pemiliknya menurut Feng Shui, terutama Bambu.
Ini beberapa jenis tanaman hias yang dipercaya sebagai pembawa keberuntungan bagi pemiliknya menurut Feng Shui, terutama Bambu. /Pixabay

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak beberapa jenis tanaman hias yang dipercaya sebagai pembawa keberuntungan bagi pemiliknya menurut Feng Shui.

Hingga saat ini, tanaman hias masih menjadi trend yang digandrungi berbagai kalangan, terutama wanita.

Selain karena keindahannya, sebagian besar orang berbondong-bondong memburu tanaman hias lantaran manfaat positif yang diberikan, seperti mempercantik rumah.

Baca Juga: Tanaman Hias Pembawa Rezeki Berlimpah Menurut Feng Shui, Teratai hingga Anggrek

Rupanya, tanaman hias tak hanya dapat digunakan sebagai dekorasi rumah, tetapi juga memberikan energi positif bagi anggota keluarga.

Bahkan menurut penjelasan Feng Shui, tanaman hias tertentu mampu menjadi pembawa keberuntungan dan rezeki berlimpah bagi siapapun yang memilikinya.

Lantas, tanaman apa sajakah itu?

Dilansir dari kanal YouTube Made in Jumah pada Selasa, 12 Oktober 2021, berikut tanaman hias pembawa keberuntungan bagi pemiliknya menurut Feng Shui.

Baca Juga: Campuran Bahan Agar Tanaman Hias Keladi Berdaun Rimbun, Gunakan Limbah Dapur

1. Sri Rezeki

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x