Arti Mimpi tentang Baju dan Pakaian, Ada Pertanda Kemunduran dalam Usaha yang Dijalani

- 13 Oktober 2021, 21:38 WIB
Arti mimpi tentang baju dan pakaian  yang memiliki beberapa arti. Salah satunya menjadi pertanda kemunduran usaha yang dijalani.
Arti mimpi tentang baju dan pakaian yang memiliki beberapa arti. Salah satunya menjadi pertanda kemunduran usaha yang dijalani. /Pexels/SamLion/

RINGTIMES BANYUWANGI - Penasaran dengan beberapa arti dari mimpi yang berhubungan dengan baju? Berikut penjelasan selengkapnya.

Baju ialah salah satu pakaian berbahan tekstil dan serat, yang digunakan untuk menutup bagian tubuh. Baju menjadi salah satu kebutuhan primer manusia, yakni sebagai sandang.

Seperti yang dilansir oleh chanel Youtube Satu Jiwa pada 13 Oktober 2021, berikut beberapa arti dari mimpi yang berkaitan dengan baju.

Baca Juga: Arti Mimpi Tentang Air, Salah Satunya Menjadi Pertanda Datangnya Rasa Sakit Hati

1. Mimpi memakai baju robek

Mimpi ini merupakan pertanda bahwa Anda akan mendapatkan berita buruk yang nantinya akan mengganggu ketenangan hidup Anda.

2. Mimpi baju dibuka oleh orang yang disukai

Mimpi ini menjadi pertanda bahwa sepertinya Anda senang mencari perhatiannya, tetapi itu adalah hal yang sia-sia karena ia tidak menyukai Anda.

Sehingga dalam beberapa hari ke depan, orang tersebut perlahan akan menjauhi Anda.

Baca Juga: Arti Mimpi Melihat Singa, Benarkah Pertanda akan Mendapat Kejutan?

3. Mimpi melihat orang lain memakai baju kurung

Mimpi ini merupakan pertanda bahwa dalam beberapa waktu ke depan, Anda akan mendapatkan banyak rezeki dari pekerjaan Anda.

4. Mimpi memakai baju berwarna hijau

Mimpi ini menjadi pertanda bahwa Anda akan mendapatkan berkah yang luar biasa dari Tuhan yang Maha Esa.

Baca Juga: Arti Mimpi Kiamat, Pertanda Harapan Segera Terwujud

5. Mimpi memakai baju berwarna putih

Mimpi ini merupakan pertanda bahwa sepertinya ada beberapa orang yang suka mencemooh Anda belakangan ini.

6. Mimpi melihat kerudung pengantin

Mimpi ini merupakan pertanda bahwa Anda akan mengalami kesedihan yang disebabkan oleh ulah kekasih Anda sendiri.

Baca Juga: Arti Mimpi Bangun Rumah Menurut Psikologi, Pertanda Tubuh Perlu Istirahat yang Cukup

7. Mimpi memakai selendang

Mimpi ini menjadi pertanda bahwa dalam beberapa waktu ke depan, Anda akan mendapatkan kabar baik dalam kehidupan Anda.

8. Mimpi memakai baju sulam

Mimpi ini menjadi pertanda bahwa Anda dan keluarga akan medapatkan rezeki yang berlimpah dalam beberapa hari ke depan.

Baca Juga: Arti Mimpi Banjir, Salah Satunya Menjadi Pertanda Datangnya Kemudahan Rezeki

9. Mimpi mengenakan pakaian kotor

Mimpi ini merupakan pertanda bahwa usaha yang Anda jalani akan mengalami beberapa kemunduran dan berjalan lambat karena ada beberapa hambatan.

10. Mimpi menjahit baju

Mimpi ini memiliki dua arti. Jika Anda menjahit baju Anda sendiri, Anda akan mendapatkan kemudahan dan juga kebaikan dalam hidup.

Namun jika Anda bermimpi menjahit baju istri, dalam beberapa waktu kemudian Anda akan ditimpa kegelisahan.

Baca Juga: Arti Mimpi Suami Selingkuh, Bentuk Peringatan untuk Sikap Istri

Itulah beberapa arti mimpi yang berhubungan dengan baju.***

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah