2 Cara Mengatasi Daun Tanaman yang Pucat, Mudah Dipraktekkan di Rumah

- 17 Oktober 2021, 16:39 WIB
Berikut ini beberapa cara mengatasi daun tanaman yang pucat dan mudah dipraktekkan di rumah, pehatikan pemberian pupuk dan penyiraman
Berikut ini beberapa cara mengatasi daun tanaman yang pucat dan mudah dipraktekkan di rumah, pehatikan pemberian pupuk dan penyiraman /Tangkap layar youtube.com/Kang Wiwid

Terpenuhinya nutrisi pada tanaman bisa diketahui melalui warna daun tanaman yang segar dan menyala.

Baca Juga: 5 Tanaman Sirih Gading yang Banyak Dicari di Pasaran, Harga Mulai Rp10 Ribu

2. Letakkan pada tempat yang mendapat cahaya

Langkah kedua untuk mengatasi daun tanaman yang pucat adalah memperhatikan pencahayaan.

Cahaya bisa mempengaruhi pigmen pada daun tanaman.

Meskipun tidak bisa disamakan untuk semua tanaman, karena kebutuhan cahaya pada setiap tanaman berbeda-beda.

Tanaman hias yang memiliki corak atau warna yang mencolok biasanya membutuhkan banyak cahaya matahari.

Kekurangan asupan cahaya bisa menyebabkan daun menjadi pucat atau warnanya pudar.

Baca Juga: Tanaman Hias Penyerap Debu, Bikin Rumah Sehat dan Segar

Jadi usahakan tanaman mendapat cahaya matahari secara langsung 2 sampai 3 jam dalam sehari.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x