4 Torpedo Paling Berbahaya dan Mematikan di Dunia, Daya Ledak Hingga 50 Km

- 6 November 2021, 19:30 WIB
Berikut ini beberapa torpedo yang paling berbahaya dan mematikan di dunia, daya ledaknya mencapai 50 km dengan sasaran yang besar
Berikut ini beberapa torpedo yang paling berbahaya dan mematikan di dunia, daya ledaknya mencapai 50 km dengan sasaran yang besar / / Twitter @NavyRecognition/

Torpedo ini menghasilkan kecepatan maksimum 50 knot dengan jarak jangkau sasaran sejauh 50 km.

Baca Juga: Alas Sholat ABK KRI Nanggala 402 Berhasil Ditemukan, Yudo Margono: yang ini Tabung Torpedo

2. Torpedo F21 Heavyweight

Torpedo ini dikembangkan oleh negara Prancis yang mampu digunakan untuk menyerang kapal selam dan kapal permukaan secara efektif.

F21 Heavyweight dapat dioperasikan di kedalaman laut mulai dari 10 meter sampai 500 meter.

Torpedo ini juga dapat menjangkau sasaran sejauh 50 km dan memiliki endurance satu jam.

Baca Juga: Tim Pencarian KRI Nanggala 402 Temukan Serpihan Kapal Berupa Torpedo hingga Kris Pelumas

3. Torpedo spearfish

Torpedo spearfish dikenal dengan torpedo ikan cucut yang merupakan andalan Angkatan Laut Kerajaan Inggris.

Torpedo canggih ini dapat digunakan untuk menyerang kapal permukaan dan kapal selam di perairan dangkal maupun laut dalam.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: TNI AL


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah