10 Momen di Bulan Ramadhan yang Paling Dirindukan Tiap Tahunnya, dari Sahur sampai Shalat Tadarus

- 24 Maret 2022, 07:30 WIB
Ilustrasi tadarus atau membaca Al Quran di bulan Ramadhan
Ilustrasi tadarus atau membaca Al Quran di bulan Ramadhan /Pexels/ Alena Darmel.

RINGTIMES BANYUWANGI - Berikut adalah 10 momen bulan Ramadhan yang paling di rindukan setiap tahuannya, dari sahur sampai tadarus.

Ramadhan tinggal 10 hari lagi, bulan dimulainya puasa ini diperkirakan jatuh pada tanggal 2 April 2022, ini momen bulan Ramadhan yang membuat rindu dan ingin melakukannya lagi tahun ini.

Ternyata, banyak momen bulan Ramadhan yang tak terlupakan dan hampir sama dirasakan oleh kaum muslim, termasuk di Indonesia. Apa saja itu?

Baca Juga: Puasa Ramadhan 2022 Sudah Ditetapkan Menurut Muhammadiyah, Berapa Hari Lagi?

Inilah 10 momen bulan Ramadhan yang bikin kangen tiap tahunnya, dilansir dari kanal YouTube Kelik Nugrahadi pada 23 Maret 2022.

1. Patroli Sahur

Patroli sahur merupakan kegiatan yang sering dilakukan orang-orang terutama anak-anak pada bulan Ramadhan. Tujuannya untuk membangunkan warga supaya melaksanakan sahur.

Kegiatan ini sering dilakukan di desa dan dilakukan oleh anak-anak. Namun dikarenakan pandemi, tahun kemarin hampir tidak ada patroli sahur.

Baca Juga: Rekomendasi Daftar Menu Buka Puasa untuk 1 Bulan Ramadhan

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah