4 Tokoh Ilmuan Indonesia yang Terkenal dan Berpengaruh di Dunia, Salah Satunya Habibie

- 17 Juni 2022, 19:25 WIB
Ada beberapa ilmuan di Indonesia yang ternyata sudah dikenal dunia karena menemukan dan menciptakan hal hebat.
Ada beberapa ilmuan di Indonesia yang ternyata sudah dikenal dunia karena menemukan dan menciptakan hal hebat. /Instagram /@b.jhabibie

RINGTIMES BANYUWANGI – Berikut adalah fakta unik mengenai 3 sosok ilmuan Indonesia yang sangat terkenal dan berpengaruh di dunua.

Para ilmuan Indonesia ini sangat terkenal karena telah berkontribusi pada pengembangan ilmu dan teknologi sehingga sangat dihormati di kalangan akademisi maupun masyarakat umum.

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari Kanal Youtube Agustifive Id pada 17 Juni 2022 inilah 4 ilmuan Indonesia yang sangat terkenal dan berpengaruh di dunia. 

Baca Juga: Ungkap 4 Fakta Menarik Laut Dalam Indonesia, Hewan Yang Dikira Punah Ternyata Masih Hidup

1. B.J Habibie

Ia merupakan mantan presiden Indonesia yang juga salah satu ilmuan tanah air Indonesia.

Ia dikenal sebagai pencetus teori Crack Progression yang menjelaskan tentang titik awal retakan pada sayap dan pesawat.

Ia berjasa mengurangi angka kecelakaan pesawat dengan sangat signifikan dengan teori tersebut.

2. Dr. Khoirul Anwar

Halaman:

Editor: Al Iklas Kurnia Salam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x