5 Arti Mimpi Anjing, Pertanda Anda Sedang Khawatir

- 10 Agustus 2022, 14:30 WIB
Simak Arti Mimpi Tentang Anjing Menurut psikologi
Simak Arti Mimpi Tentang Anjing Menurut psikologi /Pixabay/AlesHava/

RINGTIMES BANYUWANGI - Berikut ini 5 arti mimpi tentang anjing yang perlu Anda ketahui.

Beberapa arti mimpi tentang anjing ini bisa dijadikan referensi bagi Anda yang ingin mengetahui lebih dalam tentang arti mimpi anjing menurut psikologi.

Dilansir dari kanal YouTube Males Baca pada 10 Agustus 2022, berikut arti mimpi tentang anjing menurut psikologi secepatnya.

Baca Juga: Arti Mimpi Melihat Diri Sendiri Menurut Primbon Jawa, Ada Rezeki Yang akan Melunasi Hutang Kamu

1. Mimpi dikejar anjing

Menurut psikologi, anjing melambangkan kesetiaan dan juga proteksi atau penjagaan.

Jika Anda bermimpi dikejar anjing, maka hal tersebut mengisyaratkan ketakutan Anda tentang diri Anda jika hak tersbeut diketahui orang lain.

2. Mimpi diserang anjing

Arti mimpi diserang anjing menggambarkan sesuatu dari diri Anda. Dimana hal tersebut memiliki artian bahwa Anda bermasalah dengan sesuatu yang Anda sembunyikan.

Baca Juga: Arti Mimpi Tentang Katak Menurut Al Ahlam, Psikologi, dan Primbon Jawa

3. Mimpi melihat anjing

Saat Anda bermimpi melihat anjing, hal tersebut menggambarkan tentang kesetiaan, perlindungan, intuisi serta loyalitas.

4. Mimpi berlari menjauhi anjing

Berlari menjauhi anjing menggamabrkan ada yang mengusik kenyamanan anda saat ini.

Hal tersebut menyebabkan perasaan khawatir timbul dalam diri Anda. Perasaan tersebut membuat kemanan Anda terusik.

Baca Juga: Arti Mimpi Menangis, Dibalik Kesedihan Pasti Ada Kebahagiaan

5. Bermimpi berhasil lari dari kejaran anjing

Saat bermimpi berhasil lari dari kejaran anjing, mempunyai arti yang kurang bagus.

Dimana arti mimpi tersebut melambangkan harapan-harapan Anda terhadap suatu hal yang buruk dan tengah dihadapi oleh Anda saat ini dalam kehidupan.

Baca Juga: Arti Mimpi Tentang Lebah Menurut Primbon Jawa, Jagalah Lisan anda

Itulah beberapa arti mimpi tentang anjing yang bisa Anda simak, dimana salah satunya menggambarkan perasaan khawatir dalam diri Anda.


Disclaimer : Artikel di atas hanya digunakan sebagai bentuk pengetahuan, tidak untuk diyakini dan dipercayai.

Apabila Anda mengalami mimpi buruk, segeralah meminta perlindungan kepada Yang Maha Kuasa.***

Editor: Rika Wulandari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x