Hoaks atau Fakta, Umat Islam di Arab Saudi Mendadak Murtad

- 2 Mei 2020, 12:32 WIB
/

Pria yang berpidato di dalam gereja tersebut adalah Menteri Toleransi Uni Emirat Arab Sheikh Nahyan bin Mubarak Al Nahyan.

Baca Juga: PPDB Jalur Prestasi dan Afirmasi Didahulukan Dibuka, Simak Faktanya

Seperti kami kutip dari artikel dari berjudul Umat Muslim di Arab Saudi Mendadak Murtad Berjamaah Karena Covid-19, Cek Faktanya!

Ia berpidato dalam sebuah acara di gereja Ortodoks St Anthony di Abu Dhabi pada Januari 2018 lalu.

Dengan demikian, kabar yang menyebutkan banyak umat Islam di Arab yang murtad dan Pangeran Arab Saudi membuka gereja di Mekah dapat dipastikan salah.

Pasalnya, fakta membuktikan bahwa video tersebut sudah jelas bukan terjadi di Mekkah, tetapi di Uni Emirat Arab.

Baca Juga: Dunia Hiburan Kembali Berduka, Mantan Personil Dewa 19 Meninggal Dunia

Ditambah lagi video tersebut terjadi pada 2018 silam, di mana saat itu covid-19 belum mewabah di dunia.

Untuk itu, informasi ini termasuk dalam kategori hoaks False Context atau Konteks Keliru.(penulis: Firda Marta Rositasari)

Baca Juga: Sri Mulyani Bahas Anggaran Dana Mengenai Alat Kesehatan yang Kurang

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari

Sumber: Portal Jember Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah