Resmi Rilis di Indonesia, Berikut Spesifikasi Lengkap Realme Narzo

- 17 Juni 2020, 12:30 WIB
Foto Realme Narzo varian warna Just Black dan Just White
Foto Realme Narzo varian warna Just Black dan Just White /selular.id

 

RINGTIMES BANYUWANGI - Realme baru-baru ini telah merilis smartphone keluaran terbarunya, dengan nama Realme Narzo.

Resmi hadir di Indonesia pada 16 Juni 2020, Realme Narzo dibanderol dengan harga 2,799 juta pada saat flash sale.

Penasaran seperti apa fitur-fitur di dalamnya?, mari kita simak bersama spesifikasi lengkapnya berikut ini.

Baca Juga: Bahaya! Kini Tiongkok dan Korea Utara Tingkatkan Persenjataan Nuklir

Kalau dari segi desain, Realme Narzo ini terlihat hampir mirip dengan Realme 6. Bahkan mungkin bagi sebagian orang sangat mirip.

Di bagian bodi sebelah kanan terdapat side fingerprint, sedangkan di bagian bawah ada headphone jack, microphone, speaker, juga slot USB type C. Di sebelah kiri ada tombol volume up and down serta slot SIM card.

Realme Narzo pun masih mengusung layar punch hole dengan resolusi kamera depannya 16 MP, sedangkan di bagian belakangnya terdapat 4 kamera dengan resolusi, 48 MP, 8 MP ultrawide, 2MP makro, dan 2MP potrait black and white.

Baca Juga: Tiris Kuota Saat Pandemi? Berikut 7 Kode Dial Internet Murah Telkomsel

Halaman:

Editor: Galih Ferdiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x