Akhirnya WhatsApp Sediakan Mode Gelap, Begini Cara Menerapkannya

- 3 Juli 2020, 21:38 WIB
Ilustrasi WhatsApp.
Ilustrasi WhatsApp. /Pixabay/

RINGTIMES BANYUWANGI - Kebutuhan masyarakat akan aplikasi WhatsApp kian hari kian meningkat. Terlebih, dalam masa pandemi saat ini, WhatsApp menjadi pilihan utama untuk menjalin komunikasi antar kerabat dari jarak jauh.

WhatsApp sendiri kini telah mengumumkan sederet fitur baru seperti Kode QR, Stiker Animasi, panggilan video grup, fitur Status di KaiOS dan dark mode atau mode gelap versi desktop.

Baca Juga: Sering Telat Haid? Ikuti Beberapa Tips ini untuk Mempercepat Haid kamu

Dikutip ringtimesbanyuwangi.com dari Pikiran-Rakyat.com, WhatsApp akhirnya menambahkan dark mode versi dekstop WhatsApp Web.

Berikut ini cara mengaktifkan dark mode atau mode gelap di WhatsApp Web:

1. Buka dan login ke akun WhatsApp Web di komputer.
2. Cukup klik tanda titik tiga di kiri atas layar.
3. Klik Settings.
4. Pilih Theme.
5. Pilih opsi Dark maka tampilan WhatsApp Web akan berubah menjadi gelap.

Baca Juga: Di Rumah Saja Saat Pandemi Hingga Timbulkan Rasa Malas? Berikut ini Doa Agar Tidak Malas

Berita ini sebelumnya telah terbit di pikiran-rakyat.com dengan judul Dark Mode WhatsApp Web Akhirnya Tersedia, Berikut Cara Mengaktifkannya

Adapun fitur lainnya akan diluncurkan dalam beberapa minggu ke depan.

Halaman:

Editor: Sophia Tri Rahayu

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x