BREAKING NEWS, Air Laut Pantai Selatan Banyuwangi Meluap ke Perkampungan

- 27 Mei 2020, 15:40 WIB
ILUSTRASI-Tukang becak membawa penumpangnya melintasi genangan banjir rob yang melanda kawasan Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara, Minggu 23 Januari 2011.*
ILUSTRASI-Tukang becak membawa penumpangnya melintasi genangan banjir rob yang melanda kawasan Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara, Minggu 23 Januari 2011.* //ANTARA

RINGTIMES BANYUWANGI - Hari ini rabu, 27 Mei 2020 pukul 11.45 WIB, di wilayah pantai selatan Banyuwangi air laut naik ke daratan kurang lebih 25 meter dari bibir pantai. 

Diantaranya Pantai Rajegwesi, Pantai Pulau Merah, Pantai Lampon, dan Pantai Mustika Kecamatan Pesanggaran, Banyuwangi. 

Baca Juga: Keadaan Darurat di Jepang telah Berakhir?, Berikut Faktanya

Dikutip dari laman instagram bwi24jam ombak naik hingga ke pemukiman warga, namun kondisi masih aman terkendali. 

Dikabarkan pula ada beberapa kapal nelayan yang rusak karena dihantam ombak. 

 

"Cuaca pantai selatan lagi buruk, dan kondisi saat ini di pantai mustika, dan di sebelah barat itu kelihatan dermaga, beberapa kapal nelayan juga rusak karena hantaman ombak pinggir yang mencapai 2,5 meter." Ungkap seorang pria dalam unggahan video tersebut.(Penulis: Galih Ferdiansyah) 

Baca Juga: Hutang Kian Menumpuk, Tiongkok Kibarkan Bendera di Indonesia?

Halaman:

Editor: Galih Ferdiansyah

Sumber: Instagram @bpptkg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x