Pola Makan untuk Wanita Menopause, Konsumsi Tahu

- 5 Mei 2021, 07:49 WIB
Pola makan wanita menopause.*
Pola makan wanita menopause.* /Pexels/

Untuk itu, perbanyak konsumsi kacang-kacangan, biji-bijian, buah berkulit keras, daging tanpa lemak, dan lainnya.

Konsumsi sayur dan buah

Ini adalah pola makan wanita menopause yang sangat penting. Makanan yang bisa anda konsumsi untuk memenuhi kebutuhan gizi anda adalah sebagai berikut.

1. Pepaya

Pepaya adalah buah yang mengandung vitamin C. Pepaya juga dapat mencegah penyakit empedu.

Baca Juga: 7 Makanan yang Bikin Otak Anak Encer, Raih Banyak Prestasi di Sekolah

2. Tahu

Tahu mengandung kadar protein tinggi yang bagus untuk menurunkan kolesterol, bahkan dapat menguatkan tulang.

3. Daging sapi. Wanita memiliki masa menstruasi, sehingga rentan tehadap anemia dibandingkan pria.

Kadar zat besi yang rendah dalam darah dapat menyebabkan kelelahan yang parah. Untuk mendapatkan zat besi yang cukup, maka mengonsumsi daging sapi adalah cara yang baik.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x