3 Amalan Agar Jin dan Setan Tidak Masuk ke Dalam Rumah

- 11 Februari 2021, 18:50 WIB
Ilustrasi membaca Alquran agar jin dan setan tidak masuk rumah.
Ilustrasi membaca Alquran agar jin dan setan tidak masuk rumah. /İbrahim Mücahit Yıldız / Pixabay /

RINGTIMES BANYUWANGI – Jin dan setan tidak pernah menyerah dalam menggoda manusia.

Bahkan para jin dan setan memasuki rumah-rumah manusia, mereka tinggal di dalamnya, mereka juga turut makan dan minum, serta tidur.

Rumah yang sudah dimasuki oleh jin dan setan, akan membuat perasaan manusia yang di dalamnya menjadi tidak tenang, was-was, tidak tentram, serta tidak bahagia.

Baca Juga: 4 Tanaman Pengusir Jin dan Setan di Rumah, Segera Tanam Pohon Sirih

Jin dan setan yang masuk ke dalam rumah akan selalu berusaha mengganggu keluarga yang menghuninya.

Bahkan, mereka juga bisa merusak keharmonisan antar anggota keluarga, baik dengan suami, istri, anak dan orang tua.

Sebagai muslim, sebaiknya kita selalu melindungi rumah kita agar selalu menjadi surga dunia yang nyaman untuk keluarga.

Baca Juga: Wirid dan Dzikir Penangkal Santet, Ilmu Hitam, atau Sihir

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari kanal Youtube Jamaah Nurul Qolbi pada 11 Februari 2021, berikut ini cara untuk membentengi rumah agar jin dan setan tidak ikut masuk ke dalamnya.

1. Mengucap salam dan berdzikir saat masuk rumah

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x