6 Golongan Orang yang Sholat Bersama Setan, Salah Satunya Tidak Khusyuk

- 13 Maret 2021, 07:00 WIB
Ilustrasi Golongan Orang yang Sholat Bersama Setan
Ilustrasi Golongan Orang yang Sholat Bersama Setan /Unsplash / afiq fatah/

Salah satu golongan orang yang sholatnya dibersamai oleh setan adalah, wanita yang melakukan sholat berjamaah di Masjid dengan menggunakan parfum, hingga parfumnya tercium oleh jamaah lainnya.

5. Orang yang Lupa Jumlaah Rakaat Sholat

Sifat lupa memang lumrah, dan kerap kali dialami oleh berbagai orang tanpa terkecuali. Namun, ketika anda melaksanakan ibadah sholat dan lupa dengan jumlah rakaat yang sudah anda lakukan. Hal ini bisa menjadi suatu pertanda, bahwa sholat anda sedang dibersamai oleh setan.

6. Orang yang Tidak Khusyu’

Dalam melaksanakan ibadah, kita dianjurkan untuk khusyu’ agar ibadah kita dapat diterima oleh Allah SWT.

Baca Juga: 6 Perawatan Tubuh yang Disunnahkan dalam Islam, Para Wanita Wajib Tahu

Salah satu golongan orang yang melaksanakan sholat, didampingi oleh setan adalah, orang yang tidak khusyu’ dalam sholatnya. Dimana ia senantiasa memikirkan hal lain, selain Allah. ***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah