7 Keutamaan Membaca Dzikir 'Laa Haula Walaa Quwwata Illa Billah'

- 27 Maret 2021, 16:40 WIB
Ilustrasi dzikir. khasiat membaca dzikir.
Ilustrasi dzikir. khasiat membaca dzikir. /Pexels/Hebert Santos.

6. Selalu dekat dengan Allah SWT

Ada banyak kisah mengenai dzikir Laa Haula Walaa Quwwata Illa Billah yang memberikan pertolongan.

Untuk para Nabi dan Rasul terdahulu sebab dzikir tersebut akan mendekatkan seseorang kepada Allah SWT.

Sehingga dengan izin Allah kesulitan apapun yang dihadapi dapat dijalani dan dilewati dengan indah dan keberhasilan.

7. Memudahkan segala pekerjaan

Ibnu Qoyyim rahimahullah mengatakan “Kalimat Laa Haula Walaa Quwwata Illa Billah mempunyai pengaruh yang sangat menakjubkan saat menanggung beban pekerjaan yang sulit dan keras. Atau saat menghadap kepada raja dan orang yang ditakutkan, selain pengaruhnya yang efektif untuk menolak kemiskinan berusaha sebaik mungkin dan banyak membaca dzikir Laa Haula Walaa Quwwata Illa Billah akan membantu memberikan keberhasilan pada setiap usaha yang dilakukan.”

Semoga bermanfaat dan kita semua selalu dalam lindungan Allah SWT.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah