7 Orang yang Dilaknat Allah, Salah Satunya Pelaku Riba

- 21 April 2021, 19:58 WIB
Laknat adalah jauh dari rahmat Allah SWT. Seseorang yang dilaknat Allah akan mendapat azab pedih/Berikut adalah orang yang dilaknat Allah
Laknat adalah jauh dari rahmat Allah SWT. Seseorang yang dilaknat Allah akan mendapat azab pedih/Berikut adalah orang yang dilaknat Allah /Pexels.com

RINGTIMES BANYUWANGI – Laknat adalah jauh dari kebaikan, jauh dari rahmat Allah SWT. Makluk yang dilaknat ia akan mendapat azab pedih.

Karena setiap perbuatan yang dilaknat termasuk ke dalam dosa besar. “Setiap dosa yang hukumnya adalah mendapatkan laknat, dosa tersebut tergolong dalam dosa besar.”

Dilansir oleh Ringtimesbanyuwangi.com dari kanal YouTube Nasihat Muslim pada 21 April 2021, berikut adalah orang yang dilaknat allah:

1. Orang kafir

Allah SWT berfirman: “Sesungguhnya orang-orang kafir dan mati dalam keadaan kafir, mereka itu mendapat laknat Allah SWT. Para malaikat dan manusia seluruhnya. Mereka kekal di dalamnya (laknat). Tidak akan diringankan azabnya, dan mereka tidak diberi penangguhan.” (QS. Al-Baqarah: 161-162).

Baca Juga: 4 Penyebab Gagal Meraih Ampunan Allah SWT di Bulan Ramadan

 

2. Istri yang menolak ajakan suami tanpa ada alasan yang dibenarkan syariat

Suami yang meminta istrinya untuk menyalurkan hasrat biologis, namun sang istri menolaknya karena malas.

Maka, sang istri akan mendapatkan laknat. Rasulullah SAW bersabda:

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x