Kematian Mendadak Pertanda Kiamat yang Semakin Mendekat, Simak Dalilnya

- 3 Juni 2021, 21:00 WIB
Ada beberapa tanda yang akan muncul sebelum datangnya hari kiamat, salah satunya kematian mendadak akibat serangan jantung
Ada beberapa tanda yang akan muncul sebelum datangnya hari kiamat, salah satunya kematian mendadak akibat serangan jantung /Pexels/

RINGTIMES BANYUWANGI – Sebelum munculnya hari kehancuran atau hari kiamat, maka akan didahului beberapa tanda yang mudah diamati.

Tanda-tanda kiamat sebelumnya sudah disampaikan oleh Rasulullah, mulai dari tanda kiamat kecil hingga tanda kiamat besar.

Dilansir dari laman Al-manhaj pada 3 Mei 2021, salah satu tanda kiamat yang semakin dekat adalah kematian mendadak.

Adapun sabda Rasulullah yang menjelaskan tentang hal ini adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Tanda Kiamat Mulai Terjadi di Seluruh Dunia, Banyak Kematian Mendadak?

Dari Anas bin Mâlik, dia meriwayatkan dari Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam, beliau Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

Di antara dekatnya hari kiamat, hilal akan terlihat nyata sehingga dikatakan ‘ini tanggal dua’, masjid-masjid akan dijadikan jalan-jalan, dan munculnya (banyaknya) kematian mendadak”.

Jika kita amati keadaan di sekitar, sabda Rasulullah tersebut sudah benar-benar terjadi di hadapan kita.

Banyak orang yang mengalami kematian mendadak, salah satunya akibat serangan jantung.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: almanhaj.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah