Arti Mimpi Hamil Menurut Islam

- 12 Juni 2021, 10:17 WIB
Mimpi hamil merupakan salah satu mimpi yang memiliki dua arti menurut Islam yaitu kebaikan dan kesedihan.
Mimpi hamil merupakan salah satu mimpi yang memiliki dua arti menurut Islam yaitu kebaikan dan kesedihan. /unsplash/@SunhyeonChoi

RINGTIMES BANYUWANGI – Semua orang akan mengalami mimpi ketika tidur yang sering disebut sebagai bunga tidur.

Sebuah mimpi dalam agama Islam bisa jadi sebagai petunjuk dan memiliki arti tertentu untuk orang tersebut.

Hamil merupakan sebuah harapan dari pasangan yang sudah menikah, namun tidak semua pasangan langsung diberikan kehamilan.

Banyak usaha dan ikhtiar yang telah dilakukan karena terlalu berharap untuk hamil hingga masuk ke alam bawah sadar dan mengalami mimpi hamil.

Baca Juga: 9 Ciri-ciri Istri Terkena Sihir Perceraian, Salah Satunya Sering Membantah Suami

Namun, apa jadinya jika Anda atau seseorang mengalami mimpi hamil menurut Islam? Simak penjelasannya dalam artikel ini.

Dilansir dari kanal youtube ARIF WIB pada 12 Juni 2021, berikut ini adalah arti mimpi hamil menurut Islam.

1. Kebaikan

Mimpi hamil bisa dialami oleh laki-laki atau perempuan yang memiliki arti akan mendapat sebuah kebaikan baik itu harta atau kebaikan lainnya.

2. Kabar Baik

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah