Penyebab Amal Anda Tidak Diterima Allah SWT, Buya Yahya Beri Penjelasan

- 14 Agustus 2021, 10:24 WIB
Buya Yahya jelaskan apa penyebab amal tidak diterima oleh Allah
Buya Yahya jelaskan apa penyebab amal tidak diterima oleh Allah /Tangkapan Kanal You Tube.com/Al-Bahjah TV

Dibuka oleh Allah pintu ketaatan untuk iblis, namun amalnya tidak diterima. Kenapa?

“Ada kesombongan di dalam hatinya. Banyak orang ibadah menuruti kesombongannya,” katanya menambahkan.

Baca Juga: Rajin Sedekah Tapi Tidak Shalat, Apakah Dapat Pahala? Bagini Kata Buya Yahya

Orang ibadah karena menuruti kesombongan artinya ia mengumbar ibadahnya tersebut ke banyak orang.

“Dia sengaja dipertahankan puasa Senin Kamisnya, bahkan saat tidak puasa, ia pura-pura puasa,” kata Buya Yahya.

Intinya, penyebab amal tidak diterima Allah adalah niat dalam melakukan amalan tersebut. Jika niat karena ingin disanjung atau dipuji orang, maka amalan tersebut ditolak Allah.***

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x