Doa Dikabulkan Hajat Dunia dan Akhirat, Bacalah dengan Istiqomah

- 22 Oktober 2021, 12:51 WIB
Inilah doa agar Allah SWT mengabulkan hajat di dunia maupun di akhirat yang hendaknya dibaca secara istiqomah
Inilah doa agar Allah SWT mengabulkan hajat di dunia maupun di akhirat yang hendaknya dibaca secara istiqomah /Pixabay/Bert Fadly

Tentunya amalan doa tersebut harus dibaca dan dilakukan secara rutin dan istiqomah.

Berikut ini adalah doa agar hajat dunia dan akhirat terpenuhi.

Baca Juga: Doa Dilancarkan Rezeki dan Pekerjaan Sesuai Anjuran Rasulullah SAW

“Ya man yamliku hawaijas sa-ilina wa ya’lamu dhomiros shomitina lukulli mas-alatin minka sam’un hadhirun wa jawabun ‘atidun. Allahumma wa mau’idukas shodiqotu wa aidikal fadhilatu wa rohmatukal wasi’atu fa as-aluka an tusholliya ‘ala muhammadin wa ali muhammadin wa an taqdhiya hawaiji lid dunya wal akhiroti inna ‘ala kulli syai-in qodirun”

Artinya: “Wahai zat yang memiliki hajat-hajat orang-orang yang bermohon, dan mengetahui keinginan orang-orang yang diam. Semua permohonan kepada-Mu didengar dan hadir, sedangkan jawabannya telah disiapkan. Ya Allah, janji-Mu benar, tangan-Mu utama, dan rahmat-Mu luas. Aku bermohon pada-Mu sampaikan shalawat kepada Nabi Muhammad dan keluarganya, dan tunaikan hajat-hajatku di dunia dan akhirat, sesungguhnya Engkau Maha Kuasa atas segala sesuatu.”

Itulah doa agar hajat dunia dan akhirat terpenuhi.

Bacalah doa tersebut di waktu siang atau malam hari, niscaya Allah SWT akan memudahkan hajat kita.***

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x