15 Manfaat Puasa Weton yang Jarang Diketahui, Dapat Membuka Jalan Mewujudkan Cita-cita

- 2 November 2021, 19:52 WIB
Simak 15 manfaat puasa weton yang jarang diketahui, dari mengeluarkan racun tubuh hingga membuka jalan mewujudkan hajat dan cita-cita.
Simak 15 manfaat puasa weton yang jarang diketahui, dari mengeluarkan racun tubuh hingga membuka jalan mewujudkan hajat dan cita-cita. /Unsplash/Artur Aldyrkhanov/

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak 15 manfaat puasa weton yang jarang diketahui, dari mengeluarkan racun tubuh hingga dapat membuka jalan mewujudkan hajat dan cita-cita.

Puasa weton merupakan puasa yang dilakukan untuk mensyukuri hari kelahiran kita. 

Sebagaimana yang kita tahu, bersyukur dapat menambah kenikmatan-kenikmatan yang akan diberikan oleh Allah SWT kepada kita, sehingga kita bisa merasakan kenikmatan yang jauh lebih besar lagi.

Baca Juga: 3 Weton Paling Istimewa dan Cemerlang, Salah Satunya Dimiliki Ir Soekarno

Berpuasa pada hari kelahiran ini juga telah dicontohkan oleh Nabi Muhammad SAW. Maka dari itu, setidaknya kita dapat berpuasa di setiap ketepatan weton kita. 

Perlu diketahui, berpuasa weton dapat memberikan berbagai manfaat baik secara lahiriyah, batin, hingga spiritual.

Berikut ini adalah 15 manfaat puasa weton yang jarang diketahui dilansir dari kanal YouTube ESA Production pada Selasa, 2 November 2021.

Baca Juga: 3 Weton Wanita Spesial Pembawa Keberuntungan, bisa Bikin Suami Kaya Raya

Manfaat puasa weton secara lahiriyah

1. Dapat membuat tubuh kita menjadi lebih sehat

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x