Bacaan Surat Al Waqiah Ayat 7-10 Beserta Tafsirnya, Tentang 3 Golongan Saat Kiamat

- 18 Januari 2022, 14:40 WIB
Ilustrasi. Bacaan surat Al Waqiah ayat 7-10 beserta tafsirnya menurut Tahlili dan Wajiz, tentang 3 golongan saat hari kiamat.
Ilustrasi. Bacaan surat Al Waqiah ayat 7-10 beserta tafsirnya menurut Tahlili dan Wajiz, tentang 3 golongan saat hari kiamat. /Studying Teacher//

Golongan kiri menjadi satu-satunya yang sengsara karena mereka ingkar dan berbuat kemaksiatan. Mereka akan sengsara karena menerima hukuman akibat perbuatannya sendiri. 

Al Quran surat Al Waqiah ayat 10

وَالسّٰبِقُوْنَ السّٰبِقُوْنَۙ

Selain itu, (golongan ketiga adalah) orang-orang yang paling dahulu (beriman). Merekalah yang paling dahulu (masuk surga).

Baca Juga: Tafsir dan Bacaan Surat Al Waqiah Ayat 1 dan 2, Tentang Hari Kiamat

(10) Pada ayat 10 disebutkan tentang golongan ketiga yaitu orang-orang paling dahulu. Golongan ini adalah orang-orang yang paling dahulu beriman pada dakwah Rasulullah. 

Karena iman mereka tersebut, maka merekalah yang akan lebih dulu masuk surga sebagai balasan atas keimanan dan ketaatannya kepada Allah. 

Itulah 3 golongan yang akan dikelompokkan saat hari kiamat, mulai dari golongan kanan, golongan kiri, dan golongan orang-orang paling dahulu.***

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Quran Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x