13 Hukum Tajwid Surat An Naba Ayat 19-20 Dilengkapi Teks Arab, Latin dan Terjemahan.

- 22 Agustus 2022, 08:30 WIB
Ilustrasi - Berikut 13 hukum tajwid yang ada pada Surat An Naba ayat 19-20 dilengkapi teks Arab, latin dan terjemahan
Ilustrasi - Berikut 13 hukum tajwid yang ada pada Surat An Naba ayat 19-20 dilengkapi teks Arab, latin dan terjemahan /Freepik.com.

8. Alif lam qamariyah pada bacaan rotil-jibaa, karena ada alif lam bertemu dengan huruf qamariyah yaitu huruf jim. Cara bacanya alif lam dibaca secara jelas.

9. Mad thobii pada bacaan jibaa, karena ada alif sebelumya fathah, baa dibaca panjang 2 harakat.

10. Mad thobii pada bacaan fakaa, karena ada alif sebelumya fathah, kaa dibaca panjang 2 harakat.

Baca Juga: 13 Hukum Tajwid Surat Al Baqarah Ayat 11 Dilengkapi Teks Arab, Latin dan Terjemahan

11. Mad thobii pada bacaan saroo, karena ada alif sebelumya fathah, roo dibaca panjang 2 harakat.

12. Huruf ra pada bacaan saroo dibaca tafkhim atau ditebalkan karena ra berharakat fathah.

13. Mad iwad pada bacaan baa, karena ada fathah tanwin yang di waqofkan. Cara bacanya fathah tanwin diganti menjadi fathah saja dan dipanjangkan 2 harakat.

Demikianlah 13 hukum tajwid surat An Naba ayat 19-20 yang dilengkapi dengan teks Arab, Latin, dan terjemahan.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Rika Wulandari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x