Inilah Beberapa Cara Taubat Orang yang Meninggalkan Salat

- 22 Juni 2020, 12:03 WIB
Ilustrasi - salat Tahajud menjadi salah satu amalan yang harus diperbanyak menjelang waktu Lailatul Qadar.
Ilustrasi - salat Tahajud menjadi salah satu amalan yang harus diperbanyak menjelang waktu Lailatul Qadar. /Pixabay


RINGTIMES BANYUWANGI - Banyak sebagian orang yang telah taubat dari perbuatannya di masa lalu, mulai dari dosa kecil hingga besar.

Mustahil bagi Allah SWT tidak mengampuni dosa mahkluknya. Mengingat ada 99 nama nama Allah SWT. Salah satunya Al Ghaffar, yang artinya Allah Maha Pengampun.

Namun, ada beberapa dosa yang tidak di ampuni Allah, yakni dosa Syikrik atau menyekutukan Allah.

Baca Juga: Lirik Lagu Sedih SBY untuk Ibu Ani, 'Seruling di Lembah Sunyi untuk Istri Tercinta'

Setiap manusia memiliki jalan hidup masing-masing, dan juga memiliki jalan dosa yang berbeda.

Mereka yang rajin ibadah, belum tentu rajin bersedekah dan begitupun sebaliknya. Jangan sampai kita memandang orang lebih buruk dari kita, karena kita tidak tahu apa yang sebenarnya terjadi dalam kehidupanya yang sebenarnya

Setiap manusia memiliki hak untuk melakukan aktifitas atau sesuatu hal yang disukainya, bahkan sampai ada yang salah memilih jalan demi mencapai keinginannya, seperti bermaksiat.

Namun banyak diantara mereka yang menginginkan surga Allah, tetapi dibalik itu semua hanya Allah yang berhak menentukan surga atau neraka untuk hamba-Nya.

Semua orang juga sudah tahu, bahwa semesta ini hanya bersifat sementara. Suatu saat nanti kita akan dipertemukan di akhirat dengan jalan yang berbeda.

Baca Juga: Pusing Kipas Angin di Rumah Anda Rusak? Berikut Tips Mudah Merawatnya

Halaman:

Editor: Sophia Tri Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x