Bingung Cara Menghadapi Masalah, Amalan serta Doa Berikut Dapat Anda Amalkan

- 5 Juli 2020, 21:00 WIB
ILUSTRASI kerja.*
ILUSTRASI kerja.* /pexels

3. Dzikir penenang hati

Amalan dzikir berikut ini mampu mendatangkan ketenangan hati. Amalan yang dapat dilakukan agar hati tenang, selain doa-doa dan dzikir diatas, terdapat beberapa amalan yang dapat dilakukan agar hati menjadi tenang disaat menghadapi masalah.

Baca Juga: Jokowi Umumkan Kabar Baik, Mengenai Laporan Bank Dunia Ditengah Wabah Pandemi

1. Bersabar

Dalam menghadapi masalah usahakan untuk tetap sabar dalam menghadapinya, walaupun masalah tersebut terlihat berat membuat hati gelisah, tidak tenang dan lainnya karena setiap masalah pasti ada jalan keluarnya.

Allah telah berfirman dalam surat Al-Baqarah ayat 153 Yang artinya:“Sesungguhnya Allah bersama orang-orang yang sabar”.

2. Membaca dan mendengarkan Ayat-ayat suci Al-Quran

Membaca dan mendengarkan ayat-ayat suci Al-Quran adalah salah satu obat mujarab bagi penyakit hati.
Apabila kita membaca dan mendengarkan Al-quran dengan khusyuk, maka hati kita akan tenang, pikiran akan jernih, batin terasa tentram dan hidup akan damai.

3. Membaca surat yasin

Membaca surat yasin dapat membuat hati menjadi tenang. Keutamaan membaca surat yasin akan membuat hati dan pikiran lebih tentram.

Halaman:

Editor: Sophia Tri Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x