Lakukan 5 Amalan ini Sebelum Tidur

- 1 September 2020, 14:45 WIB
Ilustrasi amalan yang dilakukan pada Tahun Baru Islam 1 Muharram 1422 Hijriah.
Ilustrasi amalan yang dilakukan pada Tahun Baru Islam 1 Muharram 1422 Hijriah. /- Foto : Portal Jogja/ Muslim SG

RINGTIMES BANYUWANGI - Hidup memang tak luput dari kesalahan dan dosa. Dari dosa kesalahan yang pernah kita perbuat, mungkin jika dijumlahkan jauh lebih dari butiran pasir di pantai, banyak tak terhitung, melimpah ruah dan jelas akan terus bertambah sepanjang hayat di badan.

Sebagai umat Islam, sudah di anjurkan ketika kita akan melakukan suatu kegiatan haruslah berdoa, walaupun hanya membaca basmalah.

Begitu juga saat hendak ingin tidur, agar pada saat kita tidur terhindar dari gangguan dan godaan setan, dari mara bahaya maupun dari gangguan binatang yang membahayakan kita.

Baca Juga: Akibat Serangan Rudal Militer Israel ke Suriah, Enam Orang Tewas

Bersyukur Allah SWT maha pengampun lagi maha penyayang. Sebesar dan sebanyak apa pun dosa dan khilaf yang pernah kita lakukan, jika menyesali, tak mengulangi dan bertaubat, sungguh pengampunan-Nya amat luar biasa.

Kalau direnungkan secara mendalam, kita mungkin sudah tidak tahu lagi berapa jumlah dosa yang telah kita lakukan seumur hidup.

Manusia tidak akan pernah luput dari dosa, baik dosa yang kecil maupun yang besar. Meskipun demikian, ada bagian dari hati kita yang meronta dan tidak tenang sesaat setelah melakukan dosa, ada hasrat ingin segera meminta ampunan Allah atas dosa-dosa yang telah ktia lakukan.

Baca Juga: Sukses Merawat Bunga Krisan Berbunga Lebat

Selain dengan taubat, senantiasalah meminta ampun kepada Allah SWT dengan dzikir menyebut asma-Nya sebagai penghapus dosa. Ada tiga kalimat dzikir yang dianjurkan oleh Rasulullah SWA sebagai penghapus dosa.

Halaman:

Editor: Sophia Tri Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x