Keutamaan Surat Al Ikhlas, Salah Satunya Dapat Mengabulkan Doa

- 18 September 2020, 08:30 WIB
Keutamaan surat Al Ikhlas
Keutamaan surat Al Ikhlas /Pexels/Fatemah Khalid

Lalu Rasulullah bersabda: “Beritahu dia, sesungguhnya Allah pun mencintainya.”

Baca Juga: Waspada, Membawa Ponsel ke Toilet dapat Menimbulkan Berbagai Penyakit

Akan Membuat Seseorang Masuk Surga

Apabila seseorang membaca surat Al Ikhlas dengan sungguh-sungguh, niscaya dapat menjadi penyebab seseorang itu untuk masuk surga.

Hadits Abu Hurairah menjelaskan bahwa suatu hari ia sedang bersama Rasulullah, lalu beliau mendengar seseorang membaca surat Al Ikhlas. Maka Rasulullah bersabda:

“Telah wajib”.

Baca Juga: 6 Pilihan Media Tanam Terbaik untuk Mencipatakan Anggrek yang Estetika dan Menawan

Abu Hurairah bertanya, “Apa yang wajib?”

Rasulullah bersabda, “(Telah wajib baginya) surga.” (HR.Tirmidzi).

Sebagai Pelindung

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: umma.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x