Surat Al Lahab Ayat 1-5 Beserta Arab, Latin, dan Terjemahan Bahasa Indonesia

- 19 September 2020, 07:30 WIB
Surat Al Lahab ayat 1-5 beserta arab, latin, dan terjemahan bahasa Indonesia
Surat Al Lahab ayat 1-5 beserta arab, latin, dan terjemahan bahasa Indonesia /

تَبَّتْ يَدَآ أَبِى لَهَبٍ وَتَبَّ

Tabbat yadā abī lahabiw wa tabb

Binasalah kedua tangan Abu Lahab dan sesungguhnya dia akan binasa.

Baca Juga: Menjadi Simbol Kemakmuran dan Panjang Umur, Simak Keistimewaan Tanaman Janda Bolong

مَآ أَغْنَىٰ عَنْهُ مَالُهُۥ وَمَا كَسَبَ

Mā agnā 'an-hu māluhụ wa mā kasab

Tidaklah berfaedah kepadanya harta bendanya dan apa yang ia usahakan.

سَيَصْلَىٰ نَارًا ذَاتَ لَهَبٍ

Sayaṣlā nāran żāta lahab

Kelak dia akan masuk ke dalam api yang bergejolak.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Quran Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x