Surat Al Lail Ayat 1-21 Arab, Latin, dan Terjemahan Bahasa Indonesia

- 13 Oktober 2020, 06:30 WIB
Bacaan surat Al Lail ayat 1-21 Al Quran beserta arab, latin, dan terjemahan bahasa Indonesia
Bacaan surat Al Lail ayat 1-21 Al Quran beserta arab, latin, dan terjemahan bahasa Indonesia /

RINGTIMES BANYUWANGI – Surat Al Lail adalah salah satu surat pendek Juz Amma atau Juz 30 dalam Al Quran yang terdiri dari 21 ayat. Surat ini adalah surat yang ke-92 dalam Al Quran dan termasuk golongan surat Makkiyah karena diturunkan di kota Mekkah.  

Nama Al Lail memiliki arti yang berupa malam.

Surat Al Lail ini diturunkan setelah surat Al A’la. Disamping itu, surat ini terletak setelah Surat Asy Syams dan sebelum Surat Ad Dhuha.

Baca Juga: Pentingnya Menjaga Keamanan Akun ShopeePay, Simak Caranya

Dikutip ringtimesbanyuwangi.com dari laman Quran Kemenag, berikut bacaan surat Al Lail ayat 1-21 Al Quran beserta arab, latin, dan terjemahan bahasa Indonesia.  

وَالَّيْلِ اِذَا يَغْشٰىۙ - ١

Wal-laili iżā yagsyā

Demi malam apabila menutupi (cahaya siang),

وَالنَّهَارِ اِذَا تَجَلّٰىۙ - ٢

Wan-nahāri iżā tajallā

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Quran Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x