Ngaku Nabi-26 hingga Gegerkan Umat Islam, Wamenag Sesalkan Tindakan Jozeph Paul Zhang

- 18 April 2021, 16:34 WIB
Tangkapan layar video zoom Jozeph Paul Zhang Pria yang Mengaku Nabi ke-26.*
Tangkapan layar video zoom Jozeph Paul Zhang Pria yang Mengaku Nabi ke-26.* /Polri/

RINGTIMES BANYUWANGI – Soal video pengakuan Jozeph Paul Zhang yang menyatakan dirinya sebagai Nabi-26, Wakil Menteri Agama (Wamenag) Zainut Tauhid Sa'adi menyesalkan tindakan Jozeph Paul Zhang.

Wamenag menyesalkan tindakan Jozpeh Paul Zhang yang dirasa bisa menimbulkan perpecahan dan permusahan terhadap umat Islam.

Pasalnya, dalam video yang beredar, ucapan Jozeph Paul Zhang mengarah pada ujaran kebencian terhadap umat Islam dan penghinaan terhadap Nabi Muhammad SAW.

Baca Juga: Diskon Hingga 90% PLUS Voucher, Belanjaan Kamu Jadi Lebih Murah Lagi di Shopee Murah Lebay!

Baca Juga: Peneliti Beberkan Efek Menyusui Saat Pandemi Covid-19, Ini Pengaruhnya Pada ASI

Baca Juga: Isu Damai Hotma Sitompul dan Desiree, Hotman Paris: Tak Ada Kemajuan

Dari ucapannya di video yang beredar, Jozeph Paul Zhang telah membuat geger dan menghancurkan keharmonisan umat Islam di bulan Ramadhan kali ini.

Demikian Wamenag dalam siaran persnya, Minggu 18 April 2021.

Dalam siaran persnya, Wamenag juga memberikan dukungan terhadap aparat terkait untuk memberikan tindakan hukum dan penanganan terhadap Jozeph Paul Zhang yang sebelumnya telah mengaku sebagai Nabi ke-26.

Halaman:

Editor: Kurnia Sudarwati

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x