Kesembuhan 2 Pedagang Positif Corona, Pasar Antri Cimahi Dibuka Lagi

- 7 Juni 2020, 10:13 WIB
Jelang pembukaan Pasar Antri, sekitar 200 pedagang ikuti rapid test.*
Jelang pembukaan Pasar Antri, sekitar 200 pedagang ikuti rapid test.* /RIRIN NF//

Selain itu, jarak antar lapak dan kios harus menaati ketentuan.

Baca Juga: Sebagai Tersangka!, Begini Pengakuan Budi Santoso Usai Diperiksa KPK

"Pedagang harus memperlebar jarak lorong kios, sudah dilakukan semua. Akan ada banyak yang harus diperbaiki dan disempurnakan untuk penerapan protokol kesehatan," jelasnya.

Ajay berharap tidak ada lagi penambahan pasien positif dari Pasar Antri. Jika hal tersebut terjadi, terdapat opsi pasar bisa kembali ditutup.

"Tidak menutup kemungkinan ditutup lagi, tapi mudah-mudahan tidak. Kesehatan bukan hanya untuk diri sendiri tapi orang lain.

Baca Juga: Sebagai Tersangka!, Begini Pengakuan Budi Santoso Usai Diperiksa KPK

Dengan kejadian ini saya yakin semangatnya sama, protokol kesehatan menjadi wajib diterapkan.

Apapun yang kami lakukan tidak akan optimal kalau tidak ada kesepahaman bersama semua pihak. Ini butuh kesadaran, baik muncul sendiri atau dipaksa," jelasnya.

Pengelola Pasar Antri Elba D. Gayo menyatakan menyambut baik pembukaan pasar oleh pemerintah setelah berhenti beroperasi sementara selama 14 hari.

Baca Juga: Kenal Pamit Kepala Sekolah SMA Negeri Darussholah Singojuruh

Halaman:

Editor: Sophia Tri Rahayu

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x