6 Cara Menghapus Jejak Postingan Lama atau Alay Di Facebook

- 9 Juni 2020, 07:20 WIB
Hampir semua orang punya masa lalu yang 'alay' di Facebook. Lantas, bagaimana cara hapus postingan lama atau alay di Facebook?
Hampir semua orang punya masa lalu yang 'alay' di Facebook. Lantas, bagaimana cara hapus postingan lama atau alay di Facebook? /PIXABAY/


RINGTIMES BANYUWANGI - Aplikasi facebook buatan Mark Zuckerberg ini pertama kali dirilis di tahun 2004.

Mungkin banyak pengguna yang malu postingan-postingan jadul atau alay-nya di Facebook dan ingin menghapus postingan tersebut dengan lebih cepat.

Facebook baru saja meluncurkan fitur Manage Activity yang memungkinkan pengguna menghapus postingan lamanya sekaligus dan bisa memilih untuk disimpan di arsip atau bisa dihapus setelah 30 hari.

Baca Juga: Satu Akun WhatsApp Tak Lama Lagi Bisa Untuk Dua Ponsel

Berita ini sebelumnya telah tayang di pikiran-rakyat.com dengan judul Bersihkan Jejak Digital, 6 Cara Hapus Postingan Lama atau Alay Sekaligus di Facebook

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Metro, Facebook mengatakan fitur Manage Activity dirancang untuk memungkinkan pengguna lebih akurat mencerminkan siapa dirinya saat ini karena adanya perubahan pekerjaan, hubungan dan keadaan dari waktu ke waktu
Fitur ini termasuk juga filter yang memungkinkan pengguna menemukan posting tertentu berdasarkan rentang tanggal.

"Fitur arsip adalah untuk konten yang tidak lagi ingin dilihat orang lain di Facebook, tetapi Anda tetap ingin menyimpannya sendiri," kata Facebook.

Berikut ini cara menghapus postingan lama di Facebook:

Baca Juga: Garut Buka Objek Wisata, Pihak Pengelola Terapkan Protokol Kesehatan

1. Buka Facebook dan klik tanda titik tiga di samping profil.

Halaman:

Editor: Sophia Tri Rahayu

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x