3 Wisata Terbaik di Banyuwangi, Rekomendasi Buat Liburan Akhir Tahun

- 28 Desember 2020, 07:00 WIB
Pantai Wedi Ireng memiliki air yang sangat jernih.
Pantai Wedi Ireng memiliki air yang sangat jernih. //dok. Pribadi, Argo/

Kota berjuluk ‘Sunsrise of Java’ itu memang terkenal dnegan matahari terbitnya yang sangat indah. Siapa sangka jika ternyata Banyuwangi menyimpan sejuta keindahan yang tak kalah dari pulau di seberangnya yakni Bali.

Baca Juga: 4 Cara Mencegah dan Menghindari Serangan Penyakit Asam Urat

Banyuwangi memiliki wisata andalan pegunungan seperti Kawah Ijen, pantai super unik seperti Pantai Cemra, hingga tempat wisata favorit bagi peselancar pemula seperti Pantai Pulau Merah.

Meskipun banyak sekali tempat wisata di Banyuwangi, belum tempat jika Anda belum mengunjungi 3 wisata berikut ini.

Dilansir Ringtimebanyuwangi.com dari kanal Youtube YT Spot pada 27 Desember 2020, berikut 3 wisata terbaik di Banyuwangi.

1. Pantai Boom

Pantai ini populer akibat letaknya strategis yakni ada di pusat kota Banyuwangi.

Pantai ini menjadi destinasi favorit yang jadi tempat berlibur bagi para keluarga.

Pantai ini bisa ditempuh dengan jalan kaki apabila Anda dekat lokasi alun-alun Blambangan.

Jika Anda melipir ke kota Banyuwangi, jangan lewatkan untuk mampir ke pantai Boom ini sekaligus melihat latar belakang pulau Bali.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah