Cemilan Favorit Khas Banyuwangi, Cicipi Lezatnya Kuliner Khas Kota Banyuwangi

- 1 Januari 2021, 07:00 WIB
Pia Glenmore menjadi cemilan asal Banyuwangi yang lezat.
Pia Glenmore menjadi cemilan asal Banyuwangi yang lezat. /Banyuwangi Tourism

RINGTIMES BANYUWANGI – Kota Banyuwangi terkenal dengan kulinernya termasuk cemilan yang sangat khas dan lezat.

Selain kulinernya yang tak kalah dari kota lain, kota Banyuwangi juga terkenal dengan berbagai festival dan pagelaran yang selalu ramai dikunjungi wisatawan baik lokal maupun mancanegara.

Keunikan budaya dan seni Banyuwangi membuatnya selalu ramai setiap tahun. Pada tahun 2020, kota yang terletak di sisi timur pulau Jawa ini sudah menyelenggarakan hingga 123 festival yang digelar diberbagai tempat.

Baca Juga: Besok! Stray Kids dan GOT7 Meriahkan Perayaan Ulang Tahun Shopee di TV Show Shopee 12.12 Birthday

Jenis festivalnya pun beragam mulai dari kuliner, wisata, hingga budaya dan kesenian.

Melipir ke Banyuwangi artinya Anda tak boleh lewatkan berbagai keindahan kota Banyuwangi yang ciamik.

Kota yang berjuluk ‘Sunrise of Java’ ini selalu berhasil menarik perhatian banyak orang berkat sugguhan wisata alamnya yang masih asri dan alami.

Baca Juga: Obati Sakit Liver, Begini Olah Air Rebusan Daun Meniran Cegah Kerusakan Hati

Selain itu Anda juga bisa mengunjungi bebagai wisata di Banyuwangi sesuai dengan keinginan Anda. Pasalnya, kota ini memiliki banyak jenis wisata yang bisa Anda kunjungi.

Jika Anda ingin berkunjung ke area pegunungan, Anda bisa menikmati megahnya kawah ijen yang juga miliki api biru yang merupakan satu-satunya di Indonesia.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Banyuwangi Tourism


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x