3 Homestay Ternyaman di Banyuwangi 2021

- 27 Januari 2021, 21:55 WIB
Kawah Ijen Banyuwangi
Kawah Ijen Banyuwangi /Unsplash/Saddam S Gabrielle/

Bukan hanya budaya, mampir ke Bnayuwnagi artinya Anda juga wajib mencicipi kuliner khas yang sangat nikmat di lidah.

Berbagai makanan ini mampu menggoyang lidah karena kelezatan dan kenikmatannya.

Baca Juga: Mie Ayam dan Bakso Soloria atau MIESOBA di Banyuwangi, Kuliner yang Tepat

Kota yang terletak di Provinsi Jawa Timur ini memiliki kelezatan menu sarapan seperti nasi cawuk, kemudian menu makan siang dan malam seperti pecel pitik, hingga camilan seperti kue bolu kuwuk.

Selain itu, mampir ke Banyuwangi juga artinya Anda wajib menyinggahi dan menjelajahi berbagai wisata alamnya yang sangat indah.

Mengeskplorasi wisata alam Banyuwangi tak cukup wakt satu hari karena banyaknya tempat yang harus Anda datangi.

Agar kunjungan ke Banyuwangi menjadi nyaman, Anda bisa menginap di beberapa homestay pilihan yang nyaman dengan harga yang mudah sesuai yang Ringtimesbanyuwangi.com lansir dari Banyuwangi Tourism pada 27 Januari 2021. Berikut beberapa homestay tersebut :

1. Homestay Kemiren Asih

Homestay yang terletak di Perkebunan Kalibendo Banyuwangi ini mendapatkan bintang 4.

Penginapaan dengan nuansa kayu yang cokelat akan membuat Anda betah dan bisa beristirahat dengan nyaman.

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati

Sumber: Banyuwangi Tourism


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x