Rekomendasi Penginapan Murah Kualitas Mewah di Lembang, Hemat Pengeluaran saat Berwisata

- 10 Oktober 2021, 15:06 WIB
Simak rekomendasi penginapan mewah harga murah di Lembang yang dapat menghemat pengeluaranmu saat berwisata.
Simak rekomendasi penginapan mewah harga murah di Lembang yang dapat menghemat pengeluaranmu saat berwisata. /pixabay/peterwiderman/

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak rekomendasi penginapan kualitas mewah harga murah di Lembang, cocok untuk kamu yang menghemat pengeluaran saat berwisata. 

Selain dikenal dengan sebutan Kota Mode, Bandung juga menawarkan berbagai macam wisata yang menjadi saya tarik tersendiri. 

Salah satu kecamatan yang menyumbangkan wisata menarik dan menghibur adalah Lembang. 

Baca Juga: Destinasi Wisata di Lembang Bandung Buat Kamu yang Suka Berbelanja dan Bermain dengan Anak

Banyak wisata populer di Lembang yang wajib kamu kunjungi ketika berada di Bandung. 

Beberapa destinasi wisata Lembang yang menjadi sorotan para traveller yaitu Floating Market Lembang, Farm House Susu Lembang, Taman Begonia, Curug Maribaya, dan masih banyak lagi. 

Jika kamu berasal dari luar kota, tentu kamu membutuhkan tempat penginapan yang nyaman dan dekat dengan lokasi wisata di Lembang. 

Baca Juga: 8 Tempat Wisata Surabaya yang Wajib Kamu Kunjungi, Lengkap dengan Harga Tiketnya

Berikut ini adalah penginapan murah kualitas mewah di Lembang Bandung dilansir dari kanal YouTube DOYAN NGINEP pada Minggu, 10 Oktober 2021.

1. Green Forest Resort

Jika kamu mencari penginapan bernuansa asri yang dekat dengan tempat wisata di Lembang, maka Green Forest Resort adalah pilihan yang tepat untuk kamu coba. 

Hotel berbintang 3 ini menawarkan berbagai fasilitas yang membuatmu nyaman dan memiliki interior yang minimalis modern. 

Baca Juga: 4 Wisata Edukatif serta Instagramable di Bandung, Cocok untuk yang Suka Foto dan Belajar

Beberapa fasilitas yang dapat kamu gunakan selama menginap yaitu:

- Kolam renang 

- Free Wi-fi

- Room service

- Breakfast

Baca Juga: 4 Destinasi Wisata di Bandung yang Wajib Kamu Kunjungi untuk Mengisi Waktu Liburan

- Gazebo dengan views tanaman-tanaman hijau yang menyehatkan mata. 

Lokasi dari penginapan Green Forest Resort ini dapat dibilang sangat strategis karena berdekatan dengan Floating Market Lembang yang berjarak 6 km dari penginapan. 

Rate yang diberikan kepada pengunjung mulai dari Rp412.000 saja. 

Baca Juga: 5 Wisata Alam yang Wajib Dikunjungi Saat Berlibur ke Jogja

2. The Cipaku Garden Hotel

Penginapan ini dibangun dengan konsep modern dan dekorasi kamar yang minimalis. 

Ketika kamu menginap di sini, kamu akan mendapatkan fasilitas lengkap yang akan membuatmu nyaman. 

Beberapa fasilitas yang dapat kamu nikmati yaitu:

Baca Juga: 5 Hotel Terbaik dan Ternyaman di Surabaya, Cocok untuk Melepas Penat setelah Berwisata

- Kolam renang

- Free Wi-fi

- Restoran

- Bar

- Layanan breakfast, dan lainnya. 

Baca Juga: Sedang Berwisata di Jogja? Berikut 4 Hotel Mewah Harga Murah yang Bisa Kamu Sewa

Penawaran di hotel ini mulai dari Rp350.000.

Itulah rekomendasi penginapan murah kualitas mewah di Lembang yang dapat menghemat pengeluaran saat berwisata.

Selamat berlibur.***

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah