Berwisata ke Konawe, Berikut List Pulau yang Wajib Kamu Singgahi

- 28 Januari 2023, 22:02 WIB
Pulau Labengki
Pulau Labengki /Twitter @harivalzayuka/

RINGTIMES BANYUWANGI - Konawe adalah salah satu kabupaten di provinsi Sulawesi Tenggara Indonesia dan pusat kotanya dikenal sebagai Kabupaten Kendari.

Kabupaten Konawe ini dikenal sebagai lumbung padi Provinsi Sulawesi Tenggara karena separuh produksi beras provinsi tersebut berasal dari Konawe.

Dilansir dari kanal YouTube Doyan Wisata pada 28 Januari 2023, ada bebrapa tempat wisata di Konawe yang bisa dikunjungi, yaitu:

Pulau Labengki 

Lokasi Pulau Labengki ini terletak di kecamatan Lalungga Sumeato Kabupaten Konawe Utara Sulawesi Tenggara.

Pulau ini telah banyak dikunjungi oleh wisatawan lokal sampai turis asing tentu karena di Pulau ini wisatawan akan bisa menikmati semua keindahannya.

Mulai dari pulau ini kamu bisa menyaksikan keindahan pantai dengan perpaduan warna hijau dan biru tosca lebih asyiknya kamu bisa snorkeling di sana.

Baca Juga: 3 Wisata Pantai Majene yang Wajib Masuk List Tujuan Wisata, Simak

Pulau Bokori 

Jika ingin sejenak keluar dari hiruk pikuk kota dan segala kemumu tanya kamu bisa mengunjungi pulau bokori di Tapulaga Kecamatan soropia Kabupaten Konawe.

Pulau ini masih sangat terjaga guys kamu bisa dengan jelas melihat keindahan lautan yang biru dan jernih juga pasir putih yang berkilau dari kejauhan.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x