Desa Wisata Tamansari Banyuwangi, Nikmati Liburan hingga Kuliner Legendaris

- 14 Maret 2023, 17:00 WIB
Inilah beberapa hal yang bisa ditemukan saat berkunjung ke Desa Wisata Tamansari Banyuwangi dari indahnya pemandangan hingga kuliner khas.
Inilah beberapa hal yang bisa ditemukan saat berkunjung ke Desa Wisata Tamansari Banyuwangi dari indahnya pemandangan hingga kuliner khas. /Tangkap layar laman/@pesonaIndonesia

Siapa sih yang tidak mengenal makanan legendaris ini. Saat berkunjung ke desa wisata maka kamu akan bertemu Getuk Lindri, camilan tradisional yang berbahan dasar dari singkong dan diberi taburan kelapa parut.

Tidak hanya Getuk Lindri kamu juga bisa mencicipi jajanan tradisional lainnya seperti cenil, klepon, urug-urug, kue putu, dan uceng-uceng. Kamu cukup mengeluarkan dari Rp10 ribu hingga Rp15 ribu untuk seporsi Getuk Lindri komplit. 

Baca Juga: 3 Wisata Kuliner Khas Banyuwangi, Cocok Untuk Bulan Ramadhan

Bagaimana sangat menarik sekali bukan pesona Desa Wisata Tamansari Banyuwangi? Coba bawa keluargamu ke tempat ini saat weekend nanti.***

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x