Rekomendasi Sego Tempong Khas Banyuwangi yang Paling Nendang Pedasnya

- 11 September 2020, 11:00 WIB
Sego Tempong, Kuliner Khas Banyuwangi
Sego Tempong, Kuliner Khas Banyuwangi /Instagram/@kebanyuwangiaja

RINGTIMES BANYUWANGI – Banyuwangi memiliki makanan khas yang sudah sangat terkenal dan menjadi makanan yang wajib dicoba ketika berkunjung di kota Gandrung ini, yaitu Sego Tempong.

Sego tempong adalah makanan yang berupa kumpulan sayur direbus seperti bayam, kenikir, dan daun kemangi, lauk tahu tempe dan bakwan jagung goreng serta ikan jambal tepung goreng.

Ciri khasnya adalah ia memiliki bau kencur yang sangat terasa dari sambalnya. Namun ada pula yang menggunakan sambal terasi yang sangat pedas.

Baca Juga: Cara Cek Nama dan Saldo Pencairan BLT Tahap 3 BPJS Ketenagakerjaan Lewat SMS

Tempong adalah kata dalam Bahasa Osing yang berarti tampar dalam bahasa Indonesia. Dinamai demikian karena rasa pedas dari nasi tempong memberikan sensasi seperti ditampar.

Kalau kalian hobi makan sambal pedas, sego tempong ini bisa menjadi pilihannya.

Jika kalian ke Banyuwangi, rekomendasi  tempat nasi tempong ini paling nendang dan wajib untuk dicicipi

Baca Juga: Rujak Kelang, Makanan Khas Pesisir Banyuwangi yang Tidak Banyak Diketahui

  1. Nasi Tempong Kebun Pak Likin

Tempat makan di sini sangat cozy karena makannya di pinggir sungai yang airnya jernih. Udaranya juga sejuk, khas pedesaan yang asri.

 Pemandangan alami ini bikin betah apalagi buat tempat makan nasi tempong, pasti lahap!

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x