Kunci Jawaban Soal Seni Budaya SMP Kelas 7 Materi Seni Musik

- 18 Desember 2020, 16:10 WIB
ilustrasi kunci jawaban soal
ilustrasi kunci jawaban soal /pexels

RINGTIMES BANYUWANGI – Berikut adalah kumpulan kunci jawaban dan soal Seni Budaya untuk siswa SMP kelas 7 Materi seni musik.

Kunci jawaban dan soal ditujukan untuk membantu siswa dalam kegiatan mereka belajar dari rumah.

Dengan kunci jawaban dan soal, siswa bisa mempersiapkan diri sebelum menjalani ulangan harian maupun ujian semester.

Baca Juga: Wali Kota Semarang Pastikan Tahun Baru Akan Sepi, Tidak Ada Pesta Kembang Api

Selain itu, guru dan orang tua juga bisa menggunakan soal dan kunci jawaban untuk menilai sampai mana kemampuan siswa memahami materi.

Soal yang dibuat berbentuk uraian dan dilengkapi dengan kunci jawaban di bawahnya.

  1. Suatu cara yang dilakukan agar dapat bernyanyi dengan baik dan enak didengar, disebut...

Jawab: Teknik vokal.

  1. Sebutkan 3 macam teknik vokal!

Jawab: Teknik intonasi, teknisk pernafasan diafragma, dan teknik artikulasi.

  1. Bernyanyi secara berkelompok dan bersama-sama dalam satu suara disebut...

Jawab: Bernyanyi unisono.

Baca Juga: 5 Khasiat Baik Minyak Rosemery, Salah Satunya Bantu Pemulihan Setelah Stroke

  1. Latihan mengucapkan kata-kata dengan baik dan jelas disebut...

Jawab: Latihan artikulasi.

  1. Latihan menyanyikan tinggi dan rendahnya nada dengan tepat pada latihan vokal disebut...

Jawab: Latihan intonasi.

  1. Menyanyikan lagu dengan cara disambung ialah...

Jawab: Leggato.

  1. Suatu gejala bunyi yang dikembalikan dari suatu ruangan, semacam gema yang timbul karena adanya ruangan berdinding keras sehingga sanggup memantulkan suara adalah...

Jawab: Resonansi.

Baca Juga: 5 Penyebab WiFi di Rumah Lambat dan Cara Mudah Mengatasinya

  1. Sebutkan beberapa cara berlatih vokal yang baik!

Jawab: Rileks, berlatih akrtikulasi, parcaya diri, dan latihan sambil berdiri tegak.

  1. Cara melatih latihan pernafasan diafragma dengan baik adalah dengan cara...

Jawab: Tarik nafas sebanyak-banyaknya melalui hidung, tahan nafas selama 10 detik, kemudian keluarkan nafas perlahan-lahan dengan suara mendesis tipis sampai udara didalam perut habis minimal 15 detik hitungan.

  1. Yang harus dilakukan untuk merawat kesehatan organ suara pada manusia adalah...

Jawab: Olahraga teratur.

Baca Juga: 6 Cara Pasti dan Efektif Meningkatkan Penjualan, Pemilik Bisnis Wajib Tahu

  1. Latihan pemenggalan kalimat lagu dengan baik dan benar pada latihan vokal disebut...

Jawab: Latihan frasering.

  1. Sebutkan beberapa organ-organ suara pada manusia!

Jawab: Paru-paru, tenggorokan, mulut, dan hidung.

  1. Lagu yang lahir dari budaya, tradisi dan adat istiadat daerah setempat disebut...

Jawab: Lagu daerah.

  1. Sebutkan ciri-ciri lagu daerah!

Jawab: Diajarkan secara turun temurun, menggunakan bahasa daerah setempat, melodi dan isi lagu sederhana, dan jarang diketahui penciptanya.

Baca Juga: 5 Tanda Kamu Adalah Orang Jenius, Cek Apakah Kamu Salah Satunya?

  1. Lagu daerah Tanduk Majeng berasal dari daerah...

Jawab: Madura.

  1. Lagu daerah Yamko Rambe Yamko berasal dari daerah...

Jawab: Papua.

  1. Lagu daerah Rek Ayo Rek berasal dari daerah...

Jawab: Jawa Timur.

  1. Lagu daerah Gambang Suling berasal dari daerah...

Jawab: Jawa Tengah.

Baca Juga: 5 Rahasia Kecantikan Alami, Gunakan Air Perasan Lemon Untuk Kulit Sampai Kuku

  1. Lagu daerah Manuk Dadali berasal dari daerah...

Jawab: Jawa Barat.

  1. Lagu daerah Jali-Jali berasal dari daerah...

Jawab: Jakarta.

Semoga bermanfaat.***

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah