Tiga Langkah Melatih Social Skills

- 12 Agustus 2020, 09:30 WIB
4 Cara Menghadapi Gosip di Kantor, Salah Satunya Memafkan
4 Cara Menghadapi Gosip di Kantor, Salah Satunya Memafkan /PIXELS/

RINGTIMES BANYUWANGI- Ada tiga langkah yang bisa kita lakukan untuk melatih social skills diantaranya:

  1. Menjadi Pendengar yang baik

Setiap orang pasti ingin didengarkan dan akan merasa sangat dihargai ketika lawan bicara terlihat menyimak apa yang mereka bicarakan dan orang akan sebal jika diabaikan, maka simak dan dengarkanlah lawan bicaramu dengan baik.

Agar orang lain merasa didengarkan cobalah lakukan beberapa hal sepertri menatatap matanya dan jangan sering mengbah arah pandanganmu, mengangguk, serta jangan menyela pembicaraan.

 Baca Juga: Ketok Palu! Joe Biden Tunjuk Kamala Harris sebagai Pasangannya di Pilpres AS

  1. Atur Pola tubuhmu

Gesture tubuh adalah salah satu aspek yang tidak kalah penting dalam melatih social skill . ketika berhadapan dengann relasi beberapa gesture yang harus kamu perhatikan adalah ; jangan melipat tangan karena membuat kesan kamu seperti membatasi diri, berdirilah dengan tegak dan jangan merunduk, yang terakhir berikanlah senyuman yang ramah.

  1. Berusaha Santai dalam bicara bahkan ketika sedang Canggung.

Nah caranya adalah beranikan diri untuk bilang sorry atau maaf ‘’ketika ngobrol dengan orang baru suka bingung mau ngomong apa hehe’’,katakanlah sambil tertawa kecil maka seketika itu kamu gak akan takut untuk ngomong dan selamjutnya kamu bisa secara perlahan mencari topic pembicaraan lagi.

 Baca Juga: Berpenampilan Di Era New Normal

Okey, itulah 3 tips melatih social skills buat kalian, see you next tips.***

Editor: Dian Effendi

Sumber: Wikipedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x