Kunci Jawaban Soal IPA SD Sederajat Materi Interaksi Makhluk Hidup

- 30 September 2020, 13:15 WIB
Soal dan kunci jawaban IPA SD materi Interaksi Makhluk Hidup
Soal dan kunci jawaban IPA SD materi Interaksi Makhluk Hidup /

RINGTIMES BANYUWANGI – Dalam ekosistem terjadi interaksi antar makhluk hidup, yaitu timbal balik yang saling memengaruhi satu sama lain. Interaksi antar makhluk hidup tersebut membentuk pola yang berbeda-beda.

Bentuk interaksi makhluk hidup dapat berupa simbiosis, kompetisi, predasi, dan antibiosis.

Berikut soal dan kunci jawaban IPA SD dan sederajat pada materi Interaksi Makhluk Hidup.

Baca Juga: Lihat Merchant Baru ShopeePay Minggu Ini untuk Sambut Gajian

1. Interaksi antara pemangsa dan hewan yang dimangsa dinamakan ...
a) Simbiosis
b) Antibiosis
c) Predator
d) Predasi

2. Hidup bersama antara dua makhluk hidup yang tidak dapat dipisahkan dinamakan ...
a) Predasi
b) Predator
c) Interaksi
d) Simbiosis

3. Berikut ini yang termasuk hubungan mutualisme yaitu ...
a) Pohon anggrek dengan pohon inangnya
b) Kupu-kupu dengan bunga
c) Bunga bangkai dengan pohon
d) Benalu dengan pohon inangnya

Baca Juga: Istri Harus Peka, 9 Hal Ini Jarang Diungkapkan Suami Kepada Sang Istri

4. Contoh Interaksi antar makhluk hidup berupa simbiosis komensalisme yaitu.....
a) Burung jalak yang hinggap pada punggung kerbau
b) Benalu yang hidup pada pohon-pohon besar
c) Cacing pita yang hidup dalam usus manusia
d) Anggrek yang menempel pada pohon

5. Hubungan antara harimau dan rusa di padang rumput adalah ...
a) Kompetisi
b) Netral
c) Amensalisme
d) Predasi

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x